Pengikut


Salam Blogger, kali ini saya punya Software yang masih tergolong kedalam keluarga Cleanup Tools. CleanUp adalah aplikasi yang lumayan bagus digunakan untuk menghapus file internet temporer dan menghapus file dari folder sementara anda, agar gak nambah ruang Harddisk anda.  CleanUp cocok banget digunakan untuk orang-orang yang suka browsing dan mereka tidak ingin orang lain tau situs apa yang telah dia kunjungi di internet. Program aplikasi ini dibuat khusus untuk membersihkan file temporer komputer.


Fasilitas pada CleanUp 4.5 :
· Mengosongkan Internet Explorer, Netscape Navigator, Mozilla, Firefox dan 
  cache Opera.
· Mengosongkan Internet Explorer, Netscape Navigator, Mozilla, Firefox dan 
  file history Opera.
· Menghapus Internet Explorer, Netscape Navigator, Mozilla, Firefox dan Opera 
  History URL.
· Mengosongkan folder Recent Documents.
· Menghapus file-file sementara dari direktori.
· Menghapus file-file sementara yang sering digunakan untuk Scandisk.
· Membersihkan berbagai pengaturan registri.


Program Tambahan di CleanUp 4.5 :
· Dapat mengosongkan RecycleBin secara otomatis.
· Dapat Mengaktifkan atau Menonaktifakan Sound pada PC anda.
· Dapat Menghapus File Cache pada Program Browser.
· Tersedia Fasilitas Log off setelah membuka halaman utama.
· Didukung oleh Mozzila Firefox, Netscape dan Opera.
· Dapat Membersihkan File hingga ukuran 4.2Gb.





Posting Komentar

Silahkan berkomentar, komentar sobat adalah inspirasi saya !!